H Dedy Putra Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhmmad SAW di Masjid Salamatul Insan Pal 2 

    H Dedy Putra Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhmmad SAW di Masjid Salamatul Insan Pal 2 

    Bungo - Calon Bupati Bungo H Dedy Putra menghadiri peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H di Masjid Salamatul Insan, Pal 2 Muara Bungo, Selasa (24/9/2024) malam. 

    Kegiatan Maulid Nabi tersebut mengangkat tema "Mengokohkan semangat dalam melaksanakan syariat Rasullullah di setiap aspek kehidupan demi meraih syafaatnya". 

    Kehadirian Dedy Putra tampak didampingi oleh Wakil Direktur Pemenangan Dedy-Dayat, Tobroni Yusuf. Dalam sabutannya, Cabup Dedy mengajak masyarakat untuk selalu mengikuti ajaran Rasulullah di kehidupan sehari-hari. 

    "Selamat memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW. Semoga kita senantiasa meneladani akhlak mulia beliau dan diberkahi rahmat di setiap langkah kita, " ungkap Dedy. 

    Kegiatan Maulid Nabi diisi dengan ceramah agama oleh Ustadz Ridwan, pengasuh Ponpes Qiro'atul Quran, Bungo. Para jamaah dan anak-anak tampak menyimak pesan-pesan yang disampaikan sang ustadz.

    Dia Wisda

    Dia Wisda

    Artikel Sebelumnya

    KPU Bungo Gelar Pencabutan Nomor Urut Paslon...

    Artikel Berikutnya

    - Impikan Putra Batang Bungo Pimpin Bungo,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Yang Dibutuhkan Rakyat Pengobatan Gratis, Bukan Sekadar MCU – Setelah MCU, Lalu Apa?
    Hendri Kampai: Pemimpin Korup Itu Mengkorupsi Janjinya Sendiri
    KPK dan Polri Tingkatkan Sinergi untuk Pemberantasan Korupsi
    Hendri Kampai: Banyak Berjanji tapi Minus Realisasi, Siap-Siap Ditinggal Rakyat dan Berakhir dengan Gelar 'Raja Ngibul'
    Hendri Kampai: Raja Itu Orang Pertama untuk Disalahkan, Orang Terakhir untuk Dipuji

    Ikuti Kami